Hadiri Asisten I Drs Sarimpunan Ritonga di Hari Bhayangkara Ke 76 Tahun 2022, Polres Labuhanbatu melaksanakan kegiatan Bhakti Kesehatan di Mapolres Labuhanbatu

oleh -634 Dilihat
0 0
Read Time:48 Second

Labuhanbatu-sumut //mediatargetkasus.com

Jelang Hari Bhayangkara Ke 76 Tahun 2022, Polres Labuhanbatu melaksanakan kegiatan Bhakti Kesehatan yang bekerjasama dengan Dinas Kesehatan, Ikatan Dokter Indonesia (IDI), Persatuan Perawat Nasional Indonesia (PPNI), dan PC Perhimpunan Indonesia Tionghoa (INTI) Labuhanbatu (Mapolres, 17 Juni 2022).

Turut Hadir dalam acara Para PJU Polres Labuhanbatu, Kepala Dinas Kesehatan Kamal Ilham beserta jajaran, Kabid Kips Diskominfo Indra Sutan Harahap, Ketua IDI Labuhanbatu dr.H.Edison Stephen, Ketua PPNI Labuhanbatu Aswin Syahputra, Kantor Kementerian Agama Labuhanbatu, MUI Labuhanbatu, masing-masing diwakili, dan para tamu undangan.

Asisten 1 Pemerintahan H.Sarimpunan Ritonga  dalam hal ini mewakili Bupati Labuhanbatu menyampaikan senang dan gembira  ketika rangkaian Hari Bhayangkara ke 76 Tahun 2022 ini digelar. Beberapa rangkaian kegiatan yang langsung menyentuh massa masyarakat.

“Kami atas nama Pemerintah Kabupaten Labuhanbatu mengucapkan terimakasih dan rasa bangga kepada Polres Labuhanbatu atas kegiatan-kegiatan yang langsung menyentuh kepentingan masyarakat Labuhanbatu.
Jayalah, Majulah Kepolisian Republik Indonesia, terkhusus Polres Labuhanbatu.” Ungkapnya.

EDITOR SUNARDI SINURAYA

Happy
Happy
0 %
Sad
Sad
0 %
Excited
Excited
0 %
Sleepy
Sleepy
0 %
Angry
Angry
0 %
Surprise
Surprise
0 %

Average Rating

5 Star
0%
4 Star
0%
3 Star
0%
2 Star
0%
1 Star
0%

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.